Always Be Professional

Search This Blog

April 1, 2020

Soal Distribusi Probabilitas Diskrit


1. PT Sari Buah Lestari mengirim buah-buah segar setiap harinya kepada sebuah swalayan terkenal di kota Medan. Dengan jaminan kualitas buah yang segar, 80% buah yang dikirim lolos seleksi oleh swalayan tersebut. PT Sari Buah Lestari mengirim 10 buah Melon setiap harinya

Pertanyaan:
a. Berapa Probabilitas 8 buah diterima?
b. Berapa Probabilitas 7 buah diterima?

jawab :

a. Berapa Probabilitas 8 buah diterima?

Rumus : 

n = total kejadian
p = peluang sukses
r = banyak kejadian yg diharapkan sukses
q = peluang tidak sukses ( 1-P)

p(r) = n!r! ( n - r)!* pr* qn-r

Diketahui :

n = 10; p = 0,8; r = 8; q = 0,2;

Jawaban :

p(r) = n!r! ( n - r)!* pr* qn-r
       = 10!8!(10 - 8)!* 0,88* 0,210 - 8
= 10!8!(2)!* 0,88* 0,22
= 362880040320 * 2* 0.16777216* 0,04
= 45 * 0.16777216* 0,04
= 0.301989888




b. Berapa Probabilitas 7 buah diterima?
Diketahui : 

n = 10; p = 0,8; r = 7; q = 0,2;

Jawaban : 

p(r) = n!r! ( n - r)!* pr* qn-r
       = 10!7!(10- 7)!* 0,87* 0,210 - 7
= 10!7!(3)!* 0,87* 0,23
            = 0,20064







2. Bila 5 uang logam dilempar sebanyak 128 kali, hitunglah probabilitas munculnya 5 angka sebanyak 0,1,2,3,4, dan 5 dari seluruh pelemparan dengan binomial dan poisson

Jawab :

Dengan distribusi binomial :

Rumus : 
n = total kejadian
p = peluang sukses
r = banyak kejadian yg diharapkan sukses
q = peluang tidak sukses ( 1-P)
n = 128; 

Diketahui :
Peluang satu uang logam adalah ½ maka apabila ada 5 uang logam maka peluang akan menjadi ½ x ½ x ½ x ½  ½ = 1/32. Sehingga :
p = 1/32
q = 1-p = 1 - 1/32 = 31/32


x
f(x)
0
0,0172
1
0,0711
2
0,1457
3
0,1974
4
0,1990
5
0,1592


Dengan distribusi poisson :

P(X) = (e-*x)/ X!

Dimana : 
e = 2.71828,
μ = rata – rata keberhasilan = (n.p)
x = Banyaknya unsur berhasil dalam sampel
n = Jumlah/ukuran populasi,
p = probabilitas kelas sukses

Diketahui :

Probabilitas memperoleh 5 sisi angka dari pelemparan 5 keping uang logam sebanyak sekali adalah : p = 1 * (1/2)5= 1/32

Bila p = 1/32; n = 128; = 128 * 1/32 = 4; probabilitas mendapatkan 5 sisi angka dari pelemparan 5 keping uang logam sebanyak 128 kali adalah jawaban dibawah

Jawaban :

P(X) = (e-*x)/ X!
P(X)    = (e-4*4x)/ X!

Untuk x = 1, 2, 3, 4, dan 5

x
1
2
3
4
5
f(x)
0,0183
0,0732
0,1953
0,1953
0,1592

3. Apabila probabilitas bahwa seorang individu akan mengalami reaksi yang buruk terhadap injeksi dari suatu serum adalah 0,001 maka tentukan probabilitas bahwa dari 2000 individu, tepat 3 individu akan mengalami reaksi buruk

Rumus : 
Distribusi Poisson :

P(X) = (e-*x)/ X!

Dimana : 
e = 2.71828,
μ = rata – rata keberhasilan = (n.p)
x = Banyaknya unsur berhasil dalam sampel
n = Jumlah/ukuran populasi,
p = probabilitas kelas sukses


Diketahui :


= n.p = 2
x = 3
n = 2000
p = 0,001

Jawaban : 
P(X) = (e-*x)/ X!
= (2.71828-2*23)/ 3!
= (2.71828-2*8)/ 6!
= 0.1804 atau 18.04 %

No comments:

Post a Comment